Model kebaya modern simple menjadi busana tradisional nomor satu di kalangan remaja. Mereka lebih suka memilih busana yang modis dan simple dibanding busana dengan hiasan yang berlebih.
Model yang modern tetapi simple tentunya dapat dipakai untuk segala acara, baik acara santai atau acara formal. Bahkan para perancang busana semakin tertarik memberikan model yang terus bervariasi. Hal ini bertujuan agar remaja semakin mencintai budaya bangsa khususnya baju jenis kebaya.
|
Model Kebaya Modern Berjilbab |
Semakin bervariasinya
model kebaya modern untuk remaja, tentunya membuat mereka tidak perlu khawatir untuk terlihat anggun dibalut busana tradisional. Agar semakin terlihat anggun tentunya kita harus pintar dalam memilih model yang kita inginkan. Mulai dari warna yang cocok dengan kulit kita, jenis bahan yang digunakan untuk kebaya dan lain sebaginya. Ada beberapa model kebaya remaja modern namun simple yang bisa dipakai sebagai acuan.
|
Baju Kebaya Warna Gold |
|
Bawahan Kebaya Model Rok |
|
Contoh Kebaya Simple dan Elegan |
|
Contoh Kebaya Untuk Pesta |
Jika akan menghadiri acara resmi seperti pesta, model dress kebaya menjadi pilihannya. Model ini memberikan kesan mewah karena bentuknya yang panjang seperti jubah dan apabila dipakai akan menjuntai. Ada juga model kebaya dengan paduan rok batik yang dibuat mengembang seperti payung. Model lain yang bisa digunakan saat pesta yaitu kebaya modern dengan paduan rok lurus panjang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar